off-press.org – Sejumlah film indonesia, maupun luar negeri telah diterbitkan dapat disaksikan. Mengingat bahwa banyak orang menjadikan menyaksikan film sebagai kesenangan atau hobi. Wajar saja, pasalnya menonton film memang salah satu kegiatan paling menyenangkan. Berbagai rekomendasi film tayang Maret 2022 buatan luar negeri maupun dalam negeri yang terdiri dari berbagai genre mulai dari Romance, Action, Horror, Drama, Comedy dan masih banyak lagi. Dengan membawakan alur cerita menghibur dan menarik, film-film bagus inilah akan memberikan pesan-pesan pelajaran hidup berharga. Kali ini kami mempunyai sederet rekomendasi film layak untuk disaksikan. Penasaran kira-kira apa saja judul film akan diterbitkan di bulan Maret 2022 ini? Simak dibawah ini yuk!
Film Tayang Maret 2022, Segera Saksikan
Film yang sempat mengalami penundaan dikarenakan pandemi virus corona. Matt Reeves pada akhirnya menerbitkan film The Batman pada tanggal 4 Maret 2022 kemarin. Babak baru dari kisah Bruce Wayne dalam versi Robert Pattinson diperankan oleh sederet aktor sebelumnya. Mulai dari Michael Keaton, Val Kilmer, Ben Affleck, Christian Bale, Adam West. Penonton akan dibawa mundur ke masa pada saat Bruce Wayne baru dua tahun beraksi menggunakan topeng dan jubah Batman melakukan patroli di Gotham City memburu kriminal kelas teri.
Sama halnya seperti The Batman, The Outfit juga mengalami penundaan karena pandemi. Namun kali ini penonton yang sudah tidak sabar menyaksikannya sebentar lagi akan ditayangkan pada tanggal 18 Maret 2022 mendatang. Mengisahkan seorang penjahit berasal dari Inggris, Leonard. Dirinya dahulu bekerja menjadi seorang penjahit di London daerah elit. Dia harus pindah dan membuka usaha di pinggiran Chicago dengan pelanggan gangster lokal. Hubungan dimiliki oleh Leonard sendiri awalnya baik terhadap gangster. Tapi menjadi berubah setelah kejadian di malam hari.
Direncanakan film ini tayang pada tanggal 10 Maret 2022 mendatang, film ini menunjukkan sederet aktor indonesia ternama mulai dari Al Ghazali, Jeremy Thomas, Delano Daniel, Jessica Mila, Kimberly Ryder. Mengisahkan bagaimana seorang anak berusaha mencari ayahnya. Mereka lama berpisah sejak ayahnya hilang beberapa tahun belakangan.
Membawa durasi 104 menit menceritakan seorang gadis pindah ke sekolah dan bertemu dengan playboy sekolahan yaitu Bara. Gadis yang mengalami trauma melihat ibundanya bercerai dengan sang ayah sebab perselingkuhan. Hal inilah membuat dirinya tidak nyaman dengan perlakuan Bara. Membawa genre romance indonesia. Angling Sagaran turut menyutradarai film ini dan naskah film ditulis oleh Sagaran, Talitha Tan, dan Demas Garin. Sama seperti film indonesia sebelumnya ditayangkan pada tanggal 10 Maret 2022.
Menjadi film perdana indonesia menjadikan anjing pitbull sebagai pemeran utama. Marley adalah nama anjing yang mempunyai jenis pitbull mempunyai karakter berbeda dari pitbull lainnya. Marley sangat cerdas, lembut dan juga lucu jadi bisa dibilang sahabat manusia. Ada hal menarik tersendiri dari film ini lho, yakni mengangkat isu-isu mengenai dan mempunyai nilai sosial patut diteladani. Tyas Mirasih dan Tengku Tezi terlibat pada film ini yang ditayangkan pada tanggal 17 Maret 2022.
Mengisahkan Amelia menderita penyakit darah tinggi jadi harus mendapatkan pengawasan ketika sedang hamil. Kehamilan Amelia pertama kali dalam pernikahannya sudah 15 tahun. Amelia sebenarnya mempunyai dua anak tapi hasil dari adopsi diantaranya adalah Vito dan Alani. Verdi kebingungan untuk tetap memilih bekerja di Jakarta atau menjadi suami siap siaga menjaga istrinya tengah hamil. Nafa Urbach, Ali Syakieb menjadi bintang utama dalam film bertajuk Iblis Dalam Kandungan ini. Adhe Dharmastriya terlibat menjadi sutradara dan naskah film yang ditulis oleh Bagus Bramanti dengan Asaf Antariksa. DHF Entertainment memproduksi film horor satu ini lho.
Sekian beberapa rekomendasi film tayang Maret 2022 bisa kalian saksikan, dari sekian film diatas telah kami rekomendasikan kira-kira manakah film akan kalian tonton terlebih dahulu? Apakah The Batman, The Outfit, Mengejar Surga, Before I Met You, Marley, atau bahkan film horor Iblis Dalam Kandungan?